Selasa, 28 April 2015

Tadzkirah

Akhirnya bisa menyentuh blog kembali setelah cukup lama disibukkan dengan udar ider bandung utara selatan timur selatan, berjuang menyelesaikan tulisan untuk ikut lomba, lalu Umar sakit, dan.... baru bisa meluangkan waktu sekarang...

Beberapa waktu ini cukup sering mendengar berita kematian... Rata-rata dalam usia yang masih muda... Makes me stop. Makes me thinking about the death. It can come anytime, no doubt for it.

Betapa masih terlalu sedikit sekali bekal diri untuk menghadapinya.... Malah terlalu sering lalai dalam mengingatnya... Merasa diri hidup masih panjang, lalu tenang saja bergelimang dosa.. hiks...

Ya Rabb...
Jadikanlah setiap kematian sebagai tadzkirah bagi kami....

-Bersegeralah, karena waktu takkan menantimu-
-Bergeraklah, karena diam berarti kematian-

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Selamat Datang di Alam Pejuang

Kehidupan yang dimaknai dengan kontribusi
Kehidupan yang diwarnai dengan amal nyata
Karena kita,, dilahirkan untuk menjadi Pengukir Sejarah

Blog Archive

About Me

Foto saya
Seorang sanguinis, yang lebih menyukai menumpahkan segala sesuatunya melalui tulisan. Karena dengan menulis, membuatnya merasakan kebebasan dan petualangan. Mencoba menata diri untuk menjadi pribadi yang bermanfaat dan lebih mencintai Rabbnya dari waktu ke waktu..